Jaringan embrional dan jaringan epitel

Kumpulan sel yang mempunyai bentuk dan fungsi sama akanmembentuk jaringan. Semua seluk-beluk jaringan dikaji khusus dalamcabang biologi yang disebut histologi.Jaringan pembentuk organ manusia dan hewan terdiri atas jaringanembrional, jaringan epitel, jaringan otot, jaringan saraf, jaringan penyokong.

1. Jaringan Embrional
Jaringan embrional merupakan jaringan muda yang sel-selnya selalumengadakan pembelahan. Merupakan hasil pembelahan sel zigot.Berdasarkan jumlah lapisan embrionya, hewan dibagi menjadi:
a. Hewan diploblastik, yaitu hewan yang embrionya terdiri atas 2 lapis.
Contoh: Coelenterata, tidak mempunyai mesoderm.
b. Hewan triploblastik, yaitu hewan yang embrionya terdiri atas 3 lapis.
Contoh: cacing tanah, siput, Arthropoda, dan Chordata.
Lapisannya, yaitu: ektoderm (lapisan luar), mesoderm (lapisan tengah),dan entoderm (lapisan dalam).

2. Jaringan Epitel
Seperti jaringan epidermis pada tumbuhan, jaringan epitel merupakanjaringan yang melapisi atau menutup permukaan tubuh, organ tubuh,rongga tubuh, atau permukaan saluran tubuh hewan.

Post a Comment

  1. Jaringan Embrional Dan Jaringan Epitel >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Jaringan Embrional Dan Jaringan Epitel >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Jaringan Embrional Dan Jaringan Epitel >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK To

    ReplyDelete

 
Top